Sering Berhadapan dengan Layar Komputer? Lindungi Mata Kamu Agar Tetap Aman dan Nyaman

Sabtu 23-03-2024,04:45 WIB
Reporter : Siti Nursyahidah
Editor : Haidaroh

Beberapa kacamata biasanya ada yang khusus diperuntukkan bagi kalian yang kerap kali berada di depan layer lebih plama. 

Kaca mata khusus ini biasanya sudah disertai dengan bluray atau kacama anti radiasi yang bisa mengatasi akan banyaknya radiasi yang masuk ke dalam mata. 

8. Hentikan PekerjaanKetika Mengalami Gejala Ketegangan Mata Digital / Sindrom Penglihatan Komputer

Dokter mata menggunakan istilah ini untuk menggambarkan efek negatif dari penggunaan komputer jangka panjang. 

Gejala-gejala ini tidak permanen dan akan hilang setelah beberapa jam dari komputer. Namun, mereka dapat menyebabkan ketidaknyamanan yang signifikan yang jika diabaikan, dapat menyebabkan masalah pada mata secara permanen.

Gejalanya meliputi sakit kepala, ketegangan mata, penglihatan kabur, mata gelap atau berubah warna, serta nyeri leher dan bahu.

Itulah 8 langkah yang bisa kamu lakukan Ketika sering kali berada di depan layat computer, sehingga dapat secara signifikan mengurangi risiko berkembangnya ketegangan mata digital.(*)

BACA JUGA:Rahasia Kesehatan Mata, Simpan Kacamata Anda dengan 7 Makanan Ajaib Ini

Kategori :