INFORADAR.ID - Dalam suatu hubungan percintaan, ada sejumlah hal yang bisa membuat seorang cewek terlihat menarik di mata mereka dan menjadi tipe cowok loh.
Meskipun setiap cowok memiliki preferensi yang berbeda-beda, ada beberapa faktor yang umumnya disukai cowok. Dan berikut ini adalah beberapa hal dari cewek yang bisa disukai bagi para cowok dan jadi tipe mereka banget! 1. Percaya Diri Cowok cenderung tertarik pada wanita yang memiliki keyakinan diri yang kuat. Cewek yang percaya diri dengan penampilan dan kepribadiannya akan memancarkan aura positif yang menarik. Meskipun memiliki bentuk tubuh yang berbeda-beda, ketika kamu merasa nyaman dengan diri sendiri, pria akan melihat kamu sebagai cewek yang menarik. 2. Cerdas Cowok juga cenderung tertarik pada cewek yang cerdas dan memiliki wawasan yang luas. Selain penampilan fisik, kemampuan untuk berbicara tentang berbagai topik yang menarik dan relevan juga dapat meningkatkan daya tarik seorang cewek di mata cowok. 3. Senyum yang Tulus Senyum adalah salah satu aspek yang dapat membuat seseorang terlihat lebih ramah dan mengundang. Cewek yang senang tersenyum cenderung terlihat lebih menarik di mata cowok karena kesan hangat dan kebahagiaan yang dipancarkannya. BACA JUGA : Patut Dicurigai, Ini 5 Tanda Cowok Kamu Lagi Bohong 4. Humoris Cowok juga menyukai cewek yang memiliki selera humor yang baik. Kemampuan untuk bercanda dengan santai dan tidak mudah tersinggung membuat cewek terlihat lebih menyenangkan di mata cowok. Cewek yang bisa membuat cowok tertawa dan merasa nyaman adalah hal yang sangat disukai. 5. Penampilan Fisik yang Menarik Cowok secara alami cenderung memperhatikan penampilan fisik seorang cewek. Namun, bukan berarti hanya penampilan yang menjadi faktor penentu. Setelah terjalin hubungan, kecantikan fisik bukanlah satu-satunya hal yang menarik. Lekuk tubuh dan penampilan alami yang mencerminkan kepribadian kamu juga dapat menambah daya tarik kamu di mata cowok. Itulah beberapa hal yang disukai oleh cowok dan bisa buat mereka tertarik sama kamu. Namun, jangan sampai hal - hal diatas malah mengubah diri kamu. Tetap harus jadi diri kamu sendiri yah!.(*) BACA JUGA : Ingin Menjadi Wanita yang Berkelas? Begini Fakta MenariknyaMau Terlihat Menarik? Ini 5 Hal yang Disukai Para Cowok Tentang Cewek
Senin 04-03-2024,17:03 WIB
Reporter : Adinda Maulida Fatma
Editor : Haidaroh
Kategori :
Terkait
Senin 10-02-2025,11:53 WIB
Pola Pikir yang Berbahaya: Kenali 4 Tanda yang Perlu Diwaspadai!
Minggu 09-02-2025,14:02 WIB
Fakta Menarik: Cowok Ternyata Lebih Mudah Dapat Teman!
Kamis 03-10-2024,19:00 WIB
Para Ciwi Wajib Tahu, Ini 4 Trik yang Akan Sangat Bermanfaat Bagi Kamu
Senin 04-03-2024,17:03 WIB
Mau Terlihat Menarik? Ini 5 Hal yang Disukai Para Cowok Tentang Cewek
Rabu 24-01-2024,01:00 WIB
Patut Dicurigai, Ini 5 Tanda Cowok Kamu Lagi Bohong
Terpopuler
Jumat 30-01-2026,20:36 WIB
6 Program Mudik Gratis 2026 Dibuka, Cek Rute dan Link Pendaftaran di Sini
Jumat 30-01-2026,16:07 WIB
Kapan Puasa 2026 Menurut Pemerintah, NU, dan Muhammdiyah
Jumat 30-01-2026,15:18 WIB
Mix and Match ala Gen Z: Simpel, Cerah, dan Bebas Ekspresi
Jumat 30-01-2026,15:35 WIB
Cerpen Monolog: Suara yang Tak Pernah Didengar
Jumat 30-01-2026,14:23 WIB
Gen Z Kuliah Sambil Freelance: Tantangan dan Tips Sukses
Terkini
Sabtu 31-01-2026,07:04 WIB
Aston Hotel Hadirkan Iftar Ramadan dengan Konsep Baru, Perpaduan Middle East dan Asian Fusion
Sabtu 31-01-2026,06:48 WIB
Mencairkan JHT BPJS Ketenagakerjaan Bisa Online
Sabtu 31-01-2026,06:48 WIB
Puasa Ayyamul Bidh di Februari 2026, Ini Tanggalnya
Sabtu 31-01-2026,06:48 WIB
Tak Perlu ke Kantor, Cek BPJS Kesehatan Aktif atau Tidak Bisa Dari HP
Jumat 30-01-2026,20:36 WIB