INFORADAR.ID - Menyambut tahun baru seringkali dikaitkan dengan semangat baru, termasuk dalam menyajikan menu tahun baru untuk keluarga dan teman-teman.
Jika kamu bosan dengan menu tahun baru yang itu-itu aja, kamu bisa loh cari tau menu-menu lainnya yang cocok disantap saat tahun baru. Berikut adalah menu yang cocok dinikmati saat tahun baru. 1. Sosis Sosis umumnya diolah menjadi berbagai hidangan atau dipanggang dengan tambahan bumbu BBQ, saus tomat, mayones, atau jenis saus lainnya. 2. Otak-otak Merupakan olahan ikan yang otentik dengan rasa gurih dan lezat. Makanan ini semakin nikmat ketika dicocol dengan saus pedas. 3. Spicy Wings Sayap ayam ini sudah bumbu, sehingga kamu dapat langsung menggorengnya. Aroma dan cita rasa pedas pada spicy wings akan semakin terasa saat dibakar. 4. Fish Roll Fish roll merupakan jenis makanan beku yang terbuat dari ikan dan tepung. Kelezatan fish roll dapat ditingkatkan dengan mencelupkannya ke dalam saus atau mayones. BACA JUGA : Rekomendasi Tempat Wisata Bandung yang Cocok untuk Menikmati Malam Tahun Baru 5. Crab Stick Olahan ikan yang dibentuk menyerupai kaki kepiting Jepang ini memiliki rasa gurih dan kenyal, mirip dengan baso ikan. Crab stick menjadi lebih lezat saat dibakar dengan saus marinasi. 6. Dumpling Olahan ikan ini biasanya diisi dengan berbagai varian seperti keju dan ayam. Teksturnya kenyal dan dapat dimasak dengan berbagai cara, mulai dari dikukus, digoreng, hingga dibakar. Dengan menu bakaran yang unik ini, kamu dapat mencoba sebagai menu hidangan tahun baru kamu. Selamat mencoba!.(*) BACA JUGA : 7 Ide Seru Merayakan Natal dan Tahun Baru untuk Anak RantauBiar Gak Itu-Itu Aja, Ini Menu Bakaran yang Cocok Untuk Tahun Baru
Rabu 13-12-2023,14:38 WIB
Reporter : Adinda Maulida Fatma
Editor : Haidaroh
Kategori :
Terkait
Kamis 21-11-2024,12:08 WIB
Kue Pasung Merah: Jajanan Khas Banten yang Menggoda Selera
Selasa 19-11-2024,06:07 WIB
Resep Ikan Kakap Asam Manis yang Lezat dan Mudah Dibuat
Senin 18-11-2024,20:11 WIB
Pempek, Salah Satu Makanan Terenak di Dunia 2024 Versi Taste Atlas
Senin 18-11-2024,20:02 WIB
Makanan Vegan Terenak di Dunia Itu Bernama Tempe Goreng
Kamis 07-11-2024,21:54 WIB
Rekomendasi Cafe Ala Jepang : Hibi-Ya Caffe hadir di Cilegon
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,12:08 WIB
Kue Pasung Merah: Jajanan Khas Banten yang Menggoda Selera
Kamis 21-11-2024,17:11 WIB
Talas Beneng, Umbi Khas Banten yang Penuh Manfaat
Kamis 21-11-2024,07:53 WIB
Anak Kampung yang Raih Sejuta Prestasi di Kedutaan: Kisah Inspiratif Tri Juliana Firmansyah
Kamis 21-11-2024,11:46 WIB
Warga Indonesia Ternyata Banyak Menghabiskan Waktu di Media Sosial
Kamis 21-11-2024,09:45 WIB
Mengenal 4 Tingkatan Status Gunung Api, Panduan Penting untuk Antisipasi Bahaya Vulkanik
Terkini
Kamis 21-11-2024,21:40 WIB
4 Jurusan Kuliah Ini Hanya Ada Satu di Indonesia, Salah Satunya Teknik Nuklir
Kamis 21-11-2024,21:39 WIB
5 Terapi Kesehatan Mental yang Tepat Berdasarkan Zodiakmu, Cek Punyamu!
Kamis 21-11-2024,21:39 WIB
Tahun Depan PPN Naik 12 Persen, Ini Daftar Barang yang Tidak Kena PPN
Kamis 21-11-2024,18:04 WIB
4 Tips Agar Tidak Tertipu di Aplikasi Kencan, Hati-Hati Jangan Mudah Percaya
Kamis 21-11-2024,18:03 WIB