Intip Tabel KUR BRI 2023 Bulan September

Sabtu 09-09-2023,13:45 WIB
Reporter : Konitatu Rahmah
Editor : Haidaroh

 - berangkat bekerja ke negara penempatan

- Persyaratan administrasi berupa KTP dan Kartu Keluarga, Perjanjian kerja, dan Perjanjian penempatan.

- Passpor dan Visa

- Persyaratan lainnya sesuai ketentuan

Dengan melihat syarat dan ketentuan di atas, Anda dapat memilih jenis KUR BRI mana yang layak Anda ajukan. Selanjutnya silakan perhatikan tabel angsuran KUR BRI terbaru yang akan kita bahas di bawah ini.

BACA JUGA : Tabel KUR BRI Plafon Rp100 Juta, Khusus Nasabah yang Belum Pernah Pinjam KUR

Berikut ini adalah tabel KUR BRI 2023 terbaru plafon Rp 100 juta:

- Tenor 1 tahun: angsuran Rp 883 ribuan per bulan

- Tenor 18 bulan: angsuran Rp 605 ribuan per bulan

- Tenor 2 tahun: angsuran Rp 466 ribuan per bulan

- Tenor 3 tahun: angsuran Rp 327 ribuan per bulan

- Tenor 4 tahun: angsuran Rp 258 ribuan per bulan

- Tenor 5 tahun: angsuran Rp 216 ribuan per bulan

Melalui tabel KUR BRI 2023 terbaru di atas, Anda dapat dengan mudah mengetahui jumlah dan jangka waktu pinjaman yang sesuai dengan kemampuan bayar Anda. Untuk mengajukan permohonan, silakan hubungi kantor layanan BRI terdekat.(*)

Kategori :