Nah, setelah tahu manfaatnya ini dia cara membuat infused water
Bahan-bahan yang Dibutuhkan:
1. Air bersih
2. Buah-buahan segar (seperti lemon, jeruk, stroberi, kiwi)
3. Sayuran (seperti mentimun, mint, atau timun)
4. Herba (seperti mint, rosemary, basil)
5. Toples atau botol minum
Langkah-langkah Pembuatan:
1. Pilih Bahan Berkualitas
Pastikan bahan yang kamu gunakan segar dan berkualitas, ya.
Buah dan sayuran yang segar akan memberikan rasa dan aroma yang lebih baik pada infus water.
2. Cuci dan Potong
Cuci bersih buah-buahan, sayuran, dan herba yang akan digunakan.
Potonglah menjadi potongan kecil agar lebih mudah melepaskan rasa dan aroma ke dalam air minum.
3. Kombinasi Bahan
Kamu bisa mengkombinasikan buah-buahan, sayuran, dan herba sesuai selera dalam toples atau botol infus water.