Intip Fasilitas yang Disediakan Jakarta Fair 2023 Lengkap Penunjang Ibadah

Senin 19-06-2023,12:53 WIB
Reporter : Nuraini Wildayati Kamilah
Editor : Haidaroh

INFORADAR.ID - Pekan Raya Jakarta (PRJ) atau Jakarta Fair 2023 yang berlangsung sejak 14 Juni sampai 16 Juli.

Jakarta Fair 2023 merupakan salah satu pameran terbesar yang berlangsung setiap satu tahun sekali dalam rangka hari ulang tahun Jakarta yang diperingati setiap tanggal 22 Juni.

Terdapat ratusan spot yang tersedia di Jakarta Fair 2023 mulai dari aneka makanan tradisonal hingga internasional.

Tak hanya itu terdapat kebutuhan rumah tangga, produk kecantikan, elektronik, hingga otomotif juga bisa Anda temukan di Jakarta Fair.

Selain itu fasilitas yang disediakan juga lengkap mulai dari area parkir yang luas, ATM, kesehatan, tempat ibadah dan lainnya.

Berikut fasilitas yang bisa kamu temukan di Jakarta Fair 2023 lenkap dengan alamat lengkapnya.

Bank dan ATM 

Di dalam aera JIExpo terdapat Bank dan juga ATM yang tersebar dan tersedia di berbagai lokasi

Pebangkan berada di:

  • Gedunf Pusat Niaga, Lantai 1 - Senin hingga Jum'at jam 08.30 sampai 15.00 wib

ATM 

  • Gedung Pusat Niaga, Lantai 1

Food Area Hall E (Outdoor Area) - Senin hingga Minggu beroperasi sampai 24 jam.

Hotel 

Para tamu yang menginap di Holuday Inn Express JIExpo dapat menikmati kemeriahan Jakarta Fair tanpa perlu mengalami kemacetan di jalanan.

Hanya Rp650.000 paket tersebut sudah termasuk dengan 2 tiket masuk Jakarta Fair 2023 serta sarapan pagi untuk 2 orang.

Akses dan Parkir

Kategori :