Terbaru, Inilah Deretan Pahlawan Jakarta yang Wajib Kamu Ketahui

Terbaru, Inilah Deretan Pahlawan Jakarta yang Wajib Kamu Ketahui

Soekarno sedang membacakan proklamasi Kemerdekaan Indonesia tahun 1945--perpusnas.go.id

INFORADAR.ID - Perjalanan pengorbanan dan kemerdekaan Jakarta, sebagai ibu kota Indonesia memiliki sejarah yang kaya akan perjuangan dan mengorbankan pahlawan kemerdekaan.

Pahlawan kemerdekaan menjadi bagian dari sejarah yang perlu kita ingat, kita hargai jasa-jasanya dan sebagai generasi penerus bangsa kita mesti meneruskan harapan-harapan para founding father kita.

Pada artikel kali ini penulis akan menyajikan deretan pahlawan yang ada Jakarta yang wajib kamu ketahui, berikut penjelasannya.

1. Soekarno – Proklamator Kemerdekaan

Ir. Soekarno, yang kemudian menjadi presiden pertama Indonesia, memainkan peran sentral dalam proklamasi kemerdekaan Indonesia pada tanggal 17 Agustus 1945. Jakarta, sebagai tempat saksi bisu perjuangan beliau.

2. Tan Malaka – Pemimpin Perlawanan

Tan Malaka, seorang pemimpin perlawanan dan politikus kemerdekaan, memiliki peran penting dalam upaya mencapai kemerdekaan, meskipun lahir di Sumatra, namun jejak perjuangannya juga dirasakan di Indonesia.

BACA JUGA:15 Anime Isekai Terbaik untuk Ditonton Sekarang

3. KH. Hasyim Asy’ari

Kiayi Haji Hasyim Asy’ari, sebagai pendiri Nahdlatul Ulama (NU), memiliki pengaruh besar dalam perjuangan kemerdekaan. Pemikirannya yang moderat dan kesejahteraan umat menjadi fokusnya.

4. Sultan Agung – Raja Mataram

Meskipun masa kekuasaannya terjadi sebelum perjuangan kemerdekaan, Sultan Agung dari Mataram juga dianggap sebagai pahlawan karena keberaniannya melawan penjajah pada saat itu.

5. Muhammad Husni Thamrin

Beliau dikenal sebagai MH Thamrin lahir di Jakarta Pusat, 16 februari 1894. MH Thamrin dikenal sebagai pahlawan nasional Indonesia yang memiliki peran penting dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia. Thamrin memulai karirinya saat ditunjuk untuk geementeraad atau Dewan Kota Batavia.

6. WR Supratman

Wage Rudolf Supratman atau WR Supratman lahir di jatinegara, jakarta 9 Maret 1903. Beliau adalah pencipta lagu kebangsaan indonesa bertajuk Indonesia Raya. Karya-karyanya pun terkenal memicu semangat nasionalisme di masa perjuangan zaman dulu kala. Salah satu karya terbesarnya yaitu Indonesia Raya.

7. Ismail marzuki

Beliau lahir di Jakarta, 11 Mei 1914. Ismail Marzuki adalah seorang komposer, penulis lagu dan musisi yang telah menulis sekitar 200 lagu lebih antara tahun 1931 dan 1958. Salah satu pencapaian yang terkenal adalah lagu gugur bunga dan Galo Bandung.

Itulah deretan pahlawan nasional yang wajib kamu ketahui, semoga bermanfaat.(*)

BACA JUGA:Menu Sarapan Sehat untuk Mendukung Program Diet Anda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: