Berikut 7 Lagu Coldplay Paling Populer, Favorit Kamu yang Mana Nih?
MERIAH: Para personel Coldplay saat memberi salam kepada penonton yang disambut meriah usai konser- İG @coldplay-
İNFORADAR.COM - Coldplay merupakan grup band dari Inggris, yang terbentuk pada tahun 1996, Coldplay sangat populer di berbagai negara termasuk Indonesia.
Grup Band Coldplay ini akan menggelar konser pertamanya di Indonesia pada 15 November 2023 mendatang, ini merupakan momentum yang sangat besar dalam sejarah musik tanah air.
Coldplay akan menggelar konser di GBK, Jakarta, yang pastinya akan menyanyikan lagu populer mereka yang tentunya disukai para penggemar "Coldplayers".
Album pertama Coldplay yang berjudul "Parachutes" pada tahun 2000, kemudian band Coldplay pun banyak Merilis album Lagu Populer seperti Yellow, Viva la Vida, Paradise dan Fix You, dan masih banyak lagi.
Mereka juga telah memenangkan banyak penghargaan musik selama berkarier, termasuk tujuh Grammy Awards pada waktu itu.
Berikut 7 lagu populer Coldplay, Favorit Kamu yang Mana Nih.
1. Hymne For The Weekend
Hymn For The Weekend telah ditonton sebanyak 1,9 miliar kali sejak dirilis pada tahun 2016, Hymn For The Weekend menceritakan seseorang Chris Martin ( vokalis utama Coldplay) yang bertemu dengan wanita luar biasa bagaikan malaikat, hingga membuat dirinya berarti dalam hidupnya.
2. Paradise
Sementara itu, lagu Paradise menggambarkan kekecewaan harapan akan surga yang pupus dalam hidup, namun kamu bisa untuk memejamkan mata dan mulailah bermimpi tentang surga yang indah.
3. A Sky Full Off Star
A Sky Full of Stars yang dirilis pada tahun 2014 dalam album "Ghost Stories", lagu ini merupakan hasil kolaborasi grup band Coldplay dengan DJ Sweden, dan Avici.
Lagu "A Sky Full of Stars" adalah campuran antara musik pop rock dengan elemen EDM, terutama dari musik Avicii.
Menceritakan tentang sosok mantan kekasih yang masih dicintai, walaupun sang mantan telah menyakiti hatinya, ia tetap menyayanginya begitu istimewa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: