Daftar Bupati Serang dari Masa ke Masa

Daftar Bupati Serang dari Masa ke Masa

Pendopo Bupati Serang, Foto: Abdul Rozak/Radar Banten--

FORADAR.ID - Kabupaten Serang merupakan daerah paling tua di Provinsi Banten. Berdiri sejak 8 Oktober 1526 atau 496 tahun yang lalu.

Sejarah Kabupaten Serang tidak terlepas dari sejarah panjang Kesultanan Banten pada Abad ke-16. Karena pusat pemerintahan Kesultanan Banten saat itu berada di wilayah Serang.

Hingga kini, Kabupaten Serang sudah memekarkan dua kabupaten madya di Provinsi Banten. Yaitu Kota Cilegon pada 27 April 1999 dan Kota Serang pada 2 November 2007.

Sejarah panjang Kabupaten Serang sudah dipimpin oleh berbagai tokoh dari masa ke masa. Berikut daftar Bupati Serang dari tahun 1816 hingga sekarang.

1. Pangeran Mudzafar Adi Santika (1816-1827)

2. Agoes Rajak R. A Djajakusumaningrat periode (1827 -1840)

3. R. T. Mandoera Djajanegara (1840-1848)

4. R. T. Basudin Tjandranegara (1848-1870)

5. R. T. Pandji Gondokoesoemo (1870- 1888 )

6. R. T. Soetadiningrat Murwan (1888 -1893)

7. R. T. Bagus Djajawinata (1893-1898)

8. R. Ariadjajaatmadja (1898-1901)

9. R. A. Achmad Djajadiningrat (1901 -1904)

10. R. T. Prawiro Koesoeman (1904-1931 )

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: