IMIKI Cabang Banten Mengadakan Talkshow  2025 di Studio Rbamba FM, Balaraja ,Kabupaten Tangerang

Sabtu 15-03-2025,18:41 WIB
Reporter : Lala Nabilah Chandra
Editor : Haidaroh

INFORADAR.ID-IMIKI Cabang Banten dan Radio Rbamba FM melaksanakan giat "Talkshow Analisa Kebijakan Legislatif." 

IMIKI banten mengadakan kegiatan Talkshow di fasilitasi oleh media membahas "Menelaah Lebih jauh Keadaan Kabupaten Tangerang pada Jumat, 14 Maret 2025.

Kegiatan IMIKI Ini turut mengundang Narasumber yang mempunyai wewenang.

Yakni Fajrul Fallah S,Sos (Anggota Komisi IV Kab. Tangerang) Terpilih, Sebagai perwakilan rakyat Kabupaten Tangerang.

BACA JUGA:Mengenal Sejarah dan Makna THR Lebaran, Cek Lengkapnya di Sini

BACA JUGA:Ini 7 Cara Meningkatkan Kualitas Penulisan dengan Mudah, Biasakan Membaca!



Selaku ketua cabang IMIKI banten,M Rizqa WicaksonoBerharap IMIKI banten untuk lebih menjadi wadah aspiratif masyarakat provinsi banten melalui media apapun itu.

selanjutnya,Direktur Rbamba FM , Maman S Talkshow ini menjadi kegiatan yang baik.

Dalam memanfaatkan media sesuai dengan kebutuhan sekarang dan media informasi ada di sisi manapun

Dalam percakapan Talkshow yang di bawakan oleh Host Nazwa wiananda dan narasumber Fajrul Fallah S,Sos Anggota DPRD Komisi IV Kab. Tangerang.

BACA JUGA:Mengungkap Rahasia AI dan Dampaknya Terhadap Dunia, Salah Satunya Ini

BACA JUGA:6 Mitos dan Fakta tentang Puasa yang Harus Kamu Tahu, Salah Satunya Ini

Dalam percakapannya ia mengatakan "Menelaah Keadaan Daerah  Kabupaten Tangerang" katanya.

Dan sesi tanya terbuka umum masyarakat Kabupaten Tangerang.

pentingnya melihat kondisi sekitar dan penyampaian aspirasi oleh masyarakat melalui diskusi tersebut.

Serta menyampaikan bahwa selalu menjadi perwakilan rakyat yang bijak dalam melaksanakan tugas.

Fajrul Fallah ,membahas keadaan tangerang dan rancangan kedepan dalam skala prioritas.

Yakni tentang pembangunan infrastruktur, Pertanian  dan lingkungan hidup.

Kategori :