Kamu Suka Jajan di Luar? Yuk Cobain Resep Martabak Tahu Pedas Ini, Cara Buatnya Juga Mudah Banget Loh

Rabu 07-08-2024,14:58 WIB
Reporter : Babay Kholifah
Editor : Haidaroh

INFORADAR.ID- Ini resep dan cara buat martabak tahu pedas, dijamin enak dan tentunya kamu tidak perlu lagi jajan di luar.

Selain martabak tmmanis dan telor, sekarang ada juga martabak tahu. Nah, untuk bahan-bahan dan cara membuatnya kamu bisa simak di sini.

Resep ini bisa kamu ikuti dan kamu praktekan langsung di rumah, jangan khawatir karena cara buatnya juga cukup mudah.

BACA JUGA:7 Ikan yang Mengandung Omega 3, Selain Salmon Kamu Bisa Konsumsi Ikan Ini

BACA JUGA:6 Tanda Kamu Terlalu Keras pada Diri Sendiri, No 3 Sering Terjadi

Untuk kamu yang suka jajan di luar, kamu bisa banget nih buat cemilan ini supaya kamu bisa menghemat juga.

Selain hemat, membuat sendiri di rumah juga bisa menghasilkan banyak tidak seperti beli di luar yang tidak sebanyak di buat di rumah.

Nah, untuk cara membuat dan bahan-bahannya kamu bisa simak artikel ini sampai akhir ya supaya kamu tahu nih apa saja yang perlu disiapkan.

BACA JUGA:Cara Mudah Membuat Sempol Ayam yang Gurih dan Kekinian, Catat Resepnya

BACA JUGA:Mengejutkan, Ini Rahasia Kecil yang Sering Disembunyikan Pria dari Wanita, Ternyata Ini

Oleh akrena itu, dikutip dari akun Youtube Devina Hermawan berikut ini resep dan cara membuat martabak tahu pedas.

Resep Martabak Tahu Pedas (untuk 5 porsi)

Bahan:

-370 gr tahu putih

BACA JUGA:Resep Risoles Kornet Keju Ala Devina Hermawan: Luar Renyah Dalamnya Creamy, Begini Cara Buatnya

Kategori :