Menurut Dr.Zaidul Akbar, alasan Allah SWT memerintahkan Nabi Yunus AS memakan buah labu karena tekstur buah labu itu lunak dan baik untuk mengatasi masalah lambung.
“Dan ternyata buah labu sudah lama menjadi makanan pilihan bagi penderita penyakit lambung,” kata Zaidul Akbar.
Selain buah labu, ternyata ada juga makanan yang bisa di konsumsi dan baik untuk kesehatan tubuh manusia.
Makanan tersebut diantaranya yaitu ada buah-buahan kurma dan gandum yang baik untuk ibu hamil.
“Makanan sehat lainnya adalah kurma, buah kurma ini sangat baik untuk kesehatan ibu hamil sama halnya dengan yang dikonsumsi Siti Maryam saat kelahiran Nabi Isa AS,” kata Zaidul Akbar.
Selain buah labu dan kurma gandum juga enak, gandum ini dikonsumsi Nabi Adam AS,” lanjut Zaidul Akbar.
“Yang menarik, makanan berbahan gandum seperti talbina bisa menghilangkan kesedihan.” Tutupnya.
Nah, itulah beberapa manfaat buah labu untuk kesehatan tubuh terutama untuk penderita sakit maag dan lambung menurut Dr. Zaidul Akbar. (*)