Alamat: Taman Baru, Kecamatan Taktakan, Kota Serang, Banten.
3. Aqualand Serang
Aqualan Serang merupakan sebuah kolam renang umum yang sudah jadi andalan banyak orang, karena kolam renang luas dan nyaman.
Keamanan kolam renang jua terjaga, air bersih, dan fasilitas cukup lengkap. Harga tiket masuk terjangkau Rp35.000 untuk anak-anak dan Rp40.000 untuk dewasa di hari libur.
Alamat: Jalan Komp. Tegal Padang Jalan Palem, Drangong, Kecamatan Taktakan, Kota Serang, Banten.
Jam buka: 8.00-17.00 WIB setiap hari.
BACA JUGA:15 Tempat Wisata Serang Paling Populer 2023, Pantesan Punya Rating Tinggi
4. Sport Club Serang City
Kolam renang di sini menawarkan dua jenis kolam, yakni untuk dewasa dan anak-anak. Kolam renang bersih dan nyaman.
Fasilitas juga cukup lengkap dan harga tiket masuk terjangkau. Sehingga, kolam renang ini bisa jadi pilihan untuk habiskan liburan akhir pekan bersama keluarga dan si kecil.
Alamat: Dranggong, Kecamatan Taktakan, Kota Serang, Banten.
Jam buka: 8.00-18.00 WIB setiap hari.
BACA JUGA:Kolam Pemandian Cirahab, Wisata Banten dengan Keindahan Alam yang Mempesona
5. Mini Water Boom Rancatales
Kolam renang ini cocok untuk mengisi libur akhir pekan dengan keluarga dan si kecil. Karena kolam renang banyak jenisnya untuk dewasa dan anak-anak, tersedia seluncuran, dan kolam bersih.
Selain itu, kolam renang juga ada staff penjaga keamanan dan terpenting harga tiket masuk terjangkau.