INFORADAR.ID - Pemerintah Indonesia telah mengumumkan jadwal resmi hari libur nasional untuk tahun 2024. Dengan berbagai kesempatan untuk merayakannya atau beristirahat, bisa juga untuk menghabiskan momen-momen yang istimewa bersama keluarga.
Pada jadwal libur nasional 2024 ini, tersedia mulai dari hari senin, hingga Jumat, untuk kamu yang ingin berencana liburan ke destinasi wisata tertentu, segera catat tanggalnya ya.
Seperti kita ketahui, menyediakan waktu liburan bersama keluarga kan bukan hal mudah, ini saatnya kamu mewujudkan hal itu.
Berikut adalah daftar lengkap hari libur nasional 2024 yang dikutip dari laman dokumen kemenkopmk.go.id:
A.Hari Libur Nasional Tahun 2024
•Senin, 1 Januari Tahun Baru 2024 Masehi
•Kamis, 8 Februari 2024 memperingati Isra Mikraj Nabi Muhammad S.A.W.
•Sabtu, 10 Februari 2024 memperingati hari Perayaan Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili.
•Senin, 11 Maret 2024 Hari Suci Nyepi (Tahun Baru Saka 1946)
•Jumat, 29 Maret 2024 Wafat Yesus Kristus
•Minggu, 31 Maret 2024 Kebangkitan Yesus Kristus (Paskah)
BACA JUGA:Tanggal Merah di Bulan Mei Banyak Banget Lohh, Yuk Liburan ke Tampat Wisata Ini
•Rabu-Kamis, 10-11 April 2024 Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah
•Rabu, 1 Mei 2024 Hari Buruh Internasional
•Kamis, 9 Mei 2024 Kenaikan Yesus Kristus