BACA JUGA:Perjalanan Tanpa Hambatan, Tips Terbaik untuk Mudik Lebaran 2024 yang Aman dan Efisien
8. Niat buruk
Faktor lain yang dapat merusak pahala puasa adalah memiliki niat yang buruk, seperti kedengkian.
Jika seseorang terus melakukan ini, puasanya akan sia-sia, dan pahalanya juga akan sia-sia. Oleh karena itu, penting untuk memiliki niat yang baik dan ikhlas di dalam hati agar puasa dapat berjalan dengan baik dan mendapatkan ridho Allah SWT.
9. Berbuat keji dan zalim
Melakukan tindakan keji terhadap orang lain atau melanggar hukum yang bertentangan dengan ajaran agama juga dapat merusak pahala puasa di bulan Ramadan.
Jadi itulah hal-hal yang dapat merusak pahala puasa Ramadan. Agar puasa mendapatkan pahal, keberkahan dan ridho Allah SWT manfaatkan waktu Ramadan dengan sebaik-baiknya.(*)