Ada juga orang-orang yang membuktikan ucapan Umay Shahab untuk mendatangi lokasi syutingnya, namun tidak dibenarkannya.
“Umay ya, sory yeee. Soalnya bohong, saya ke lokasi syuting ada di Bandung minta minum aja gak dikasih, apa lagi makan sama susu,” tulis @ogie_pratidina.
Ada juga yang menimpali di aplikasi X mengenai komentar Prilly di atas yang menyebutkan film yang dibuat oleh 150 orang.
“Jadi gini mba Pril, si Umay ga mikirin 150 rekan kerjanya pas ngucap begitu? Kalo di Korsel, jangankan ga ada yang nonton mba, itu film bisa gagal tayang malah. Kenapa? Karena netizen di sana menerapkan cancel culture ga kaya di Indonesia orang bermasalah malah diundang di TV,” tulis @rfdxxar dalam unggahan X nya.(*)
BACA JUGA:Amin Cendrakasih, Artis Senior yang Muncul di Google Doodle, Ini Deretan Filmnya