INFORADAR.ID - Freelance sangat diminati oleh orang-orang yang mencari pekerjaan paruh waktu dan bagi yang tidak menyukai sistem kerja terikat.
Sekarang ada berbagai macam jenis freelance dan banyak situs web yang menawarkan pekerjaan freelance.
Pekerjaan yang ditawarkan di situs-situs freelance biasanya tidak memiliki tenggat waktu dan Anda bisa mengatur jadwal kerja Anda sendiri.
Berikut ini beberapa website freelance yang bisa Anda coba di rumah.
1. GlintS
Situs mencari kerja freelance pertama ini memungkinkan Anda untuk menemukan pekerjaan penuh waktu.
Anda juga bisa menemukan pekerjaan magang, paruh waktu dan freelance.
BACA JUGA:Minat Gak Nih? Inilah Pekerjaan dengan Gaji Tertinggi di Indonesia
2. Freelancer.co.id
Merupakan situs yang direkomendasikan untuk membantu pelajar menambah penghasilan mereka.
Situs ini memungkinkan Anda untuk mendapatkan uang saku dalam bentuk dolar
Mencakup berbagai bidang termasuk jurnalisme, IT, pemasaran, penerjemahan dan desain grafis.
3. Up Work
Anda juga bisa menggunakan situs ini untuk menemukan freelance yang cocok untuk Anda.
Gajinya bervariasi tergantung pada pengalaman dan konten pekerjaan. Semakin banyak proyek yang berhasil diselesaikan