Berada di Cidahu, Kecamatan cadasari, Makam Abuya Dimyati sering dikunjungi oleh orang-orang penting di Indonesia, termasuk Presiden.
8. Sanghyang Sirah
Sanghyang Sirah adalah temoat wisata religi yang terletak di Ujung Kulon, Kabupaten Pandeglang.
Tempat sakral ini konon berhubungan dengan sejarah kerajaan kuno, Salakanagara dan juga dipercayai secara turun temurun sebagai lokasi pertemuan utusan Khalifah Ali bin Abi Thalib dengan Prabu Kian Santang untuk menyerahkan Al-Qur'an.
Itulah tempat wisata religi di Pandeglang yang selalu ramai dikunjungi peziarah kapan pun dan dari daerah mana pun tersebut. (*)
BACA JUGA:Rekomendasi Wisata Pandeglang dengan Pantai-pantai yang Mempesona