INFORADAR.ID - HP Samsung dengan baterai besar pasti akan sangat hemat biaya.
Karena dengan kapasitas baterai yang besar, HP Samsung bisa digunakan dalam waktu lama.
Dengan begitu, pengguna HP Samsung bisa menggunakan ponselnya tanpa takut cepat rusak.
Baterai adalah sumber daya yang sangat penting untuk semua ponsel. Tanpa baterai atau jika listrik padam, ponsel tidak akan bisa hidup.
Itu sebabnya kapasitas baterai yang cukup besar pada sebuah ponsel juga penting. HP Samsung juga banyak meluncurkan produk dengan baterai besar hingga 7000 mAh.
BACA JUGA:Beli HP Samsung Ini, Bonus Special Gaming Package
Banyak juga HP Samsung dengan baterai 6000 mAh, 5000 mAh atau kurang.
Nah, berikut beberapa HP Samsung baterai besar yang bisa Anda pilih dari merek ini:
1. Samsung Galaxy M51
Galaxy M51 merupakan ponsel baterai besar pertama dari Samsung yang patut Anda pertimbangkan.
Ponsel ini dibekali baterai lithium polimer berkapasitas 7000mAh dengan teknologi pengisian cepat 25W.
Baterainya pasti mampu bertahan lama, bahkan mencapai di atas 52 jam.
2. Samsung Galaxy M14 5G
HP Samsung baterai besar lainnya yang bisa menjadi pilihan untuk Anda pilih adalah Samsung Galaxy M14 5G.
Smartphone ini hadir dengan baterai berkapasitas besar, tepatnya 6000 mAh.