Tabel KUR BRI 2023 Terbaru Pinjaman Rp50 Juta Tanpa Jaminan Kembali Dibuka

Kamis 05-10-2023,22:00 WIB
Reporter : Nahrul Muhilmi
Editor : Haidaroh

b) Kredit skema/skala ultra mikro atau sejenisnya; dan/atau

c) Pinjaman pada perusahaan layanan pendanaan bersama berbasis teknologi informasi atau perusahaan pembiayaan berbasis digital.

- Waktu pendirian usaha minimal 6 bulan

- KUR Kecil maksimal Rp500.000.000

- Suku bunga: 

Baru menerima KUR pertama kali sebesar 6% efektif per tahun;

Penerima KUR ke-2 kali sebesar 7% efektif per tahun;

Penerima KUR ke-3 kali sebesar 8% efektif per tahun;

Penerima KUR ke-4 kali sebesar 9% efektif per tahun.

Kriteria Khusus:

- Wajib ikut serta dalam program BPJS

Dokumen:

- Identitas (e-KTP/Surat Keterangan Pembuatan e-KTP, KK, Akta Nikah)

- SIUP TDP NPWP SITU, IUMK atau Surat Keterangan Usaha lainnya

- Wajib Memiliki NPWP.

Untuk cara daftar atau pengajuan KUR BRI 2023, calon debitur bisa lengsung menuju kantor cabang Bank BRI terdekat dengan membawa persyaratan di atas atau online di link kur.bri.co.id.

Kategori :