INFORADAR.ID - Pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang sudah dibuka beberapa waktu lalu juga bagi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana (BKKBN) 2023.
Pada tahun 2023, CPNS PPPK BKKBN 2023 menerima sekitar 2.044 formasi untuk penempatan di 32 provinsi yang berbeda. Pendaftaran CPNS PPPK BKKBN 2023 yang dilakukan secara serentak ini bisa daftar melalui link https://daftar-sscasn.bkn.go.id/ yang tersedia. Pendaftaran CPNS yang juga tersedia mulai dari lulusan SMA atau SLTA sederajat, Diploma, hingga lulusan sarjana. Untuk lampiran penunjang yang akan diperlukan bisa dibukan dan diisi melalui link BERIKUT . Adapun berkas administrasi yang perlu disiapkan oleh calon pendaftar CPNS PPPK BKKBN 2023, antara lain: 1. Kartu Keluarga (KK) 2. Kartu Tanda Penduduk (KTP) atau Surat Keterangan dari Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil 3. Ijazah 4. Transkrip Nilai 5. Pas Foto 6. Swafoto/selfie 7. Dokumen lain dengan ketentuan jenis seleksi dan instansi yang dilamar BACA JUGA:Pendaftaran CASN 2023 BKKBN Sudah Dibuka, Simak Alur dan Jadwal Pendaftarannya Untuk cara mendaftar CPNS PPPK BKKBN 2023, sebagai berikut ini: 1. Daftar akun melalui laman https://daftar-sscasn.bkn.go.id/ dengan mengisi NIK, No.Kk dan keterangan lainnya 2. Upload foto KTP dengan melakukan swafoto/selfie. 3. Kemudian cetaklah Kartu Informasi Akun 4. Log in ke https://daftar-sscasn.bkn.go.id/ menggunakan NIK dan kata sandi yang telah didaftarkan di akun SSCASN. 5. Lengkapi biodata dan data diri pribadi dengan tepat. 6. Pilih seleksi BKKBN, dan mengisi jabatan yang disesuaikan dengan latar belakang pendidikan. 7. Periksalah hasil pengisian dan kelengkapan data. 8. Cetaklah kartu Informasi akun dan kartu pendaftaran 9. Verivikasi akun dan data yang di submit 10. Cetaklah kartu ujian untuk mengikuti tes. 11. mengisi formulir preferensi provinsi penempatan : https://bit.ly/PREFERENSI_PROVINSI_PENEMPATAN_2023 12. Pengumuman kelulusan seleksi CPNS PPPK BKKBN 13. Lanjut ke pemberkasan dan penetapan NIP. Itu merupakan persyaratan umum yang harus dipersiapkan oleh para pendaftar CPNS PPPK BKKBN 2023 dengan langkah dan cara pendaftarannya.(*) BACA JUGA:Link Pendaftaran CPNS 2023 BKKBN, Berikut Cara DaftarnyaLangkah Pendaftaran CPNS PPPK BKKBN 2023, Berikut Link Pendaftarannya
Minggu 24-09-2023,01:00 WIB
Reporter : Siti Nursyahidah
Editor : Haidaroh
Tags : #syarat dan ketentuan daftat cpns 2023
#sscasn.bkn.go.id
#pppk bkkbn
#pendaftaran cpns
#link pendaftarn pppk bkkbn
#link pendaftaran
#daftar pppk 2023
#daftar cpns 2023
#cpns 2023
#bkkbn muara enim
Kategori :
Terkait
Selasa 26-09-2023,20:00 WIB
20 Link Formasi PNS dan PPPK Lengkap
Selasa 26-09-2023,06:30 WIB
Optimalisasi Pengisian Riwayat Hidup Pendaftaran PPPK Kemenag Dibuka Hingga 28 September, Berikut Ketentuannya
Senin 25-09-2023,22:00 WIB
Pendaftaran CPNS dan PPPK Kemenag 2023 Sudah Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya
Senin 25-09-2023,09:15 WIB
Pendaftaran CPNS dan Calon PPPK Terbuka Bagi Masyarakat Umum Dengan Minimal Usia 20 Tahun
Senin 25-09-2023,09:00 WIB
Cara Daftar CPNS 2023 Melalui Link Pendaftaran Secara Online
Terpopuler
Jumat 27-12-2024,07:40 WIB
5 Rekomendasi Wisata Alam Menakjubkan di Sukabumi
Jumat 27-12-2024,10:20 WIB
Tips Jitu Redakan Asam Lambung Naik
Jumat 27-12-2024,07:40 WIB
7 Pulau Terbaik untuk Pecinta Snorkeling
Jumat 27-12-2024,12:02 WIB
Hobi Tak Terduga yang Bisa Ubah Hidupmu Jadi Lebih Bahagia
Jumat 27-12-2024,07:40 WIB
Jelajah Jakarta Tanpa Biaya: 7 Tempat Wisata Gratis
Terkini
Jumat 27-12-2024,16:43 WIB
Siap-siap Berburu Diskon : Banten Creative Festival (BCF) Kembali Hadir menyambut Akhir Tahun 2024
Jumat 27-12-2024,12:02 WIB
Hobi Tak Terduga yang Bisa Ubah Hidupmu Jadi Lebih Bahagia
Jumat 27-12-2024,11:13 WIB
Stop Boros! Tips Jitu Mengelola Keuangan dengan Bijak
Jumat 27-12-2024,10:20 WIB
Stop Buang-buang Waktu! 6 Kebiasaan yang Bikin Kamu Nggak Produktif
Jumat 27-12-2024,10:20 WIB