Cuma Modal KTP Bisa Dapat Pinjaman Rp100 Juta, Simak Tabel Angsuran KUR BRI 2023 Tanpa Jaminan

Minggu 17-09-2023,21:12 WIB
Reporter : Nahrul Muhilmi
Editor : Haidaroh

INFORADAR - Hanya modal KTP saja, kamu bisa mendapatkan pinjaman hingga Rp100 juta tanpa jaminan di KUR BRI 2023, simak caranya sebagai berikut.

Perlu diketahui, KUR BRI 2023 merupakan program yang sangat diminati oleh masyarakat Indonesia. Khususnya bagi para pelaku usaha kecil dan menengah (UMKM) yang ingin mengembangkan bisnisnya, namun tidak punya modal.

KUR BRI 2023 mungkin bisa menjadi solusi bagi kalian untuk mengajukan pinjaman, demi modal usaha. Pasalnya, KUR BRI 2023 menawarkan program yang cukup menarik, yaitu Anda bisa mengajukan pinjaman hingga Rp100 juta hanya bermodalkan KTP.

KUR BRI 2023 bisa jadi solusi dan peluas emas para pelaku usaha tentunya, yang ingin mengajukan pinjaman Rp100 juta tanpa jaminan. Selain tanpa jaminan dan hanya modal KTP, KUR BRI 2023 juga memiliki tawaran yang menarik, yaitu angsuran yang sangat rendah dibandingkan dengan pinjaman lainnya.

Tentunya, program KUR BRI 2023 ini didukung oleh subsidi dari pemerintah bagi para pelaku usaha seluruh Indonesia. Untuk itu, perlu juga dipahami bagaimana tabel KUR BRI 2023 terbaru dengan pinjaman Rp100 juta tanpa jaminan.

Pemerintah Indonesia ternyata mengalokasikan penyaluran KUR BRI 2023 sebesar Rp270 triliun. Bagi para peminat, wajib untuk mengetahui tabel angsuran serta syarat-syaratnya apabila ingin mengajukan pinjaman Rp100 juta.

Pada KUR BRI 2023, para peminat dapat mengajukan pinjaman hingga Rp100 juta dengan mudah tanpa adanya jaminan. Hanya menyediakan KTP, KK, dan SIB pinjaman Anda bisa langsung cair.

BACA JUGA:Kembangkan Usaha dengan KUR BRI 2023, Gimana Sih Caranya?

Ada pun proses pengajuan online KUR BRI 2023, para peminat harus menyiapkan syarat dan dokumen pengajuan penting ini:

- WNI

- Berusia minimal 21 tahun atau sudah menikah

- Memiliki usaha produktif yang sudah berjalan minimal 6 bulan

- Tidak sedang menerima kredit kecuali konsumsi

- Ikut serta BPJS TK untuk pinjaman diatas Rp100 juta

Syarat Dokumen Pengajuan

Kategori :