Ia memiliki perusahaan yang bergerak di bidang energi, yaitu, PT TBS Energi Utama Tbk (TOBA).
6. Prabowo Subianto (Mentri Pertahanan)
Memiliki harta sebanyak Rp2 triliun.
Sebagian besar kekayaan berbentuk surat berharga senilai Rp1,7 triliun. Ia juga memiliki utang sebesar Rp8 miliar.
Prabowo Subianto memiliki beberapa perusahaan seperti
Pertambangan :
- PT Nusantara Energy
- PT Nusantara Kaltim Coal
Perkebunan :
- PT Tusam Hutani Lestari
- PT Tanjung Redeb Hutani
- PT Kiani Hutani Lestari
- PT Jaladri Swadesi Nusantara
- PT Belantara Nusantara
Kertas :
- PT Kertas Nusantara
5. Erick Thohir (Mentri BUMN)
Memiliki harta kekayaan sebesar Rp2,3 triliun.
Kekayaan terbesar Erick Thohir juga berbentuk surat berharga senilai Rp1,72 triliun dengan utang hampir Rp179 miliar.
Ini daftar perusahaan yang dimilikinya :
Media :
- PT Mahaka Media Tbk (ABBA)
- PT Mahaka Radio Integra
- PT Radionet Cipta Karya
- PT Avabanindo Perkasa
- PT Republikas Media Mandiri (Republika)
- PT Media Golfindo (Gold Digest Indonesia)
- PT Danapati Abinaya Incestama (Jak TV)
Olahraga :
- PT Indonesia Sport Ventura (Klub Basket)
Event Organaziner :
- PT Kalyanamutra Adhara Mahardhika (Alive!)
4. Sakti Wahtu Trenggono (Menteri Kelautan dan Perikanan)