INFORADAR.ID - Siapa nih yang penasaran dengan flora dan fauna apa saja yang ada di Kebun Binatang Ragunan? Yuk intip isinya dari artikel ini!
Ragunan Zoo sering dikunjungi oleh para siswa sebagai tempat wisata edukasi. Di Ragunan, kamu tidak perlu repot-repot pergi ke Merauke untuk melihat burung Cendrawasih.
Ragunan Zoo sudah memberikan kemudahan untuk kamu yang ingin berkunjung dan hanya sekedar melihat-lihat flora dan fauna yang ada di dalam kebun binatang ini.
Harga tiket untuk memasuki Ragunan tidak mahal kok, untuk pengunjung biasa yang tidak membawa kendaraan, kamu sudah bia masuk dengan biaya Rp.4000 saja!
Untuk tiket masuk dengan menggunakan kendaraan, kamu bisa cek selengkapnya di Inforadar.id.
Langsung saja yuk kita simak ada flora dan fauna apa saja di dalam Ragunan Zoo ini!
Flora
- Bunga Bangkai Gadung
- Matoa
- Ebony
- Buny
- Bougenvil
- Bisbul
- Beringin
- Anggrek
- Kemenyan
- Kosambi
- Kenanga
- Kecapi
- Kayu Manis
- Kemiri
- Kepel
- Gandaria
- Manggis
- Pala
- Menteng
- Pinus
- Nam Nam
- Puspa
- Saputangan
- Nyatuh Pucung
- Damar
- Damar Laki-laki
- Melinjo
- Akasia
- Asam Selong
- Bacang
- Belimbing Wuluh
- Biola Cantik
- Bintangur
- Bodhi
- Bunga Kupu-kupu
- Bungur
- Beringin India
- Cengal Pasir
- Cempedak
- Cempaka Putih
- Cempaka Kuning
Fauna
- Mamalia
-Eland
-Beruang Madu
-Harimau Sumatera
-Baribusa
-Tapir
-Siamang