4. Setelah itu, adonan dicampurkan dengan tepung ketan.
5. Lalu, adonan dipotong hingga kecil dan kemudian di balurin ke coco powder.
6. Kemudian sajikan mochi di piring yang bersih.
Bahan membuat cream dan oreo
1. 50 gr whipping cream bubuk
2. 100 ml air ES
3. 4 sdm vla instan
4. Oreo
Cara membuat
1. Sediakan wadah, lalu tuangkan whipping cream bubuk, air es, dan tambahin vla instan agar lebih enak, ini opsional sesuai selera ya.
2. Lalu aduk hingga merata, lalu sajikan di wadah.
3. Sediakan beberapa oreo lalu dihancurkan hingga merata seperti bubuk yang halus, lalu sajikan diwadah.
Setelah itu, sajikan Mochi Bites, cream, oreo halus di piring yang berbeda. Lalu Mochi Bites siap untuk dimakan, dicocol bersama cream, dan oreo halus. (*)