Beragam Jenis Gurita di Indonesia Selain Gurita Selendang

Beragam Jenis Gurita di Indonesia Selain Gurita Selendang

Gurita peniru yang ada di Indonesia-nationalgeoraphic.com-

Sering dijumpai di terumbu karang, gurita ini memiliki kemampuan kamuflase yang luar biasa dan dikenal sebagai pemburu yang cerdas, sering menggunakan strategi unik untuk menangkap mangsanya.

5. Gurita Coco (Amphioctopus marginatus)

Dikenal juga sebagai "gurita kelapa," spesies ini unik karena sering menggunakan cangkang kelapa atau benda lain sebagai tempat perlindungan.

Jika ingin melihat jenis gurita di atas, beberapa daerah di Indonesia menjadi habitat bagi beragam spesies gurita. Di Raja Ampat ada gurita karang yang paling umum ditemukan. 

Untuk menemukan spesies unik seperti gurita mimic, dan cincin biru ada di Selat Lembeh di Sulawesi Utara adalah tempat terbaik. 

Jadi itulah beberapa jenis gurita di Indonesia selain gurita selendang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: