Tanpa Harus Ikut Pelatihan Mahal, Ini 4 Cara Melatih Soft Skills Agar Tetap Maksimal
Ilustrasi: Cara melatih soft skill tanpa mengikuti pelatihan mahal-Freepik.com-pressfoto
Salah satu cara terbaik untuk melatih kemampuan ini adalah dengan memulai percakapan sehari-hari yang lebih bermakna.
Cobalah berbicara dengan teman, keluarga, atau bahkan orang asing yang kamu temui, jangan takut untuk lebih terbuka dan mendengarkan dengan penuh perhatian.
Percakapan yang lancar tidak hanya soal berbicara, tetapi juga bagaimana kamu dapat memahami orang lain dengan lebih baik.
Nah, itulah beberapa cara melatih soft skills yang bisa kamu ikuti tanpa harus ikut pelatihan mahal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: