Perhatian untuk Mahasiswa Baru: Catat 4 Hal Ini Agar Perkuliahan Kamu Bisa Lancara Jaya

Perhatian untuk Mahasiswa Baru: Catat 4 Hal Ini Agar Perkuliahan Kamu Bisa Lancara Jaya

Potret orang yang sedang berlajar diperkuliahan.-pixabay/@uniliderpromocion-

INFORADAR.ID - Memasuki dunia perkuliahan menjadi salah satu moment mendebarkan bagi mahasiswa baru, karena itu sangat perlu adanya manajemen waktu.

Bagaimana tidak, culture shock yang dialami mahasiswa baru tentunya akan sangat terasa, karena perbedaan budaya dari sekolah menengah dan padatnya kegiatan yang perlu adanya manajemen waktu yang harus disiapkan oleh mereka.

Mahasiswa baru akan gencar dengan keinginannya untuk mengikuti berbagai aktivitas kegiatan yang memerlukan manajemen waktu yang baik, sehingga akan menemukan banyak hal-hal yang baru.

Namun, tidak sedikit juga mahasiswa baru yang terbuai dengan aktivitas lainnya sehingga lupa dengan kewajibannya karena tidak memiliki manajemen waktu yang bagus, sehingga perlu memetakannya agar tidak terlalu parah mengalami culture shock.

Berikut tips dan cara manajemen waktu yang cocok bagi mahasiswa baru untuk menghadapi dunia perkuliahan:

1. Buat Jadwal Rutin


Potret penjadwalan masa keberlangsungan perkuliahan.-pixabay/@Bru-nO-

Buatlah jadwal harian, mingguan dan bulanan selama proses kegiatan belajar, tetapkan juga waktu untuk beristirahat dan juga cantumkan segala bentuk aktivitas yang kamu ikuti dan jalani.

Tetapkanlah  waktu yang konsisten untuk menentukan jadwal kegiatan yang telah disusun agar kamu bisa memiliki struktur dan pengaturan waktu yang jelas dalam kehidupan sehari-hari.

BACA JUGA:Syifa Kusuma Lolos ke Ajang Internasional Golden Lion Award 2025 di Singapura

BACA JUGA:Momen Unik Hendry Ch Bangun Bertemu Zulmansyah di Arena Catur Porwanas 2024

2. Memprioritaskan Kegiatan Akademik

apapun kegiatan yang kamu ikuti, kau harus memprioritaskan dri kamu pada bidang akademik dengan lebih mementingkannya. Hal itu bertujuan agar tugas-tugasmu nantinya tidak banyak yang tertinggal dan kamu akan merasa keteteran mengerjakannya apabila dikerjakan secara mendadak.

Cobalah untuk membuat daftar list tugas yang harus kamu selesaikan, disusun dalam waktu yang dekat terlebih dahulu atau pekerjaan yang memerlukan perhatian yang lebih agar bisa terstruktur. dengan baik

3. Gunakan Teknologi


Potret bantuan teknologi yang bisa dimanfaatkan mahasiswa.-pixabay/@Pexels-

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: