Muhammadiyah, Salah Satu Ormas Islam Terkaya di Dunia dengan Aset Fantastis

Rabu 12-03-2025,21:07 WIB
Reporter : Nuraini Wildayati Kamilah
Editor : Haidaroh
Muhammadiyah, Salah Satu Ormas Islam Terkaya di Dunia dengan Aset Fantastis

Terbaru, setelah menarik seluruh dananya dari Bank Syariah Indonesia (BSI), Muhammadiyah berencana mendirikan bank syariah sendiri.

5. Bidang Pangan

Muhammadiyah juga menghadirkan berbagai produk unggulan seperti Maida Cake Bakery, MieMu, AirMu, LezatMu, dan BerasMu. Selain itu, mereka telah mengembangkan teknologi seperti alat penyiram tanaman bertenaga surya dan ACMU sebagai AC ramah lingkungan.

6. Harta Wakaf

Hingga saat ini, tanah wakaf Muhammadiyah tersebar di 20.465 lokasi dengan total luas mencapai 214.742.677 meter persegi.

7. Amal Sosial

Muhammadiyah juga mengelola 1.012 unit Amal Usaha di bidang sosial, yang semakin memperkuat kontribusinya bagi masyarakat.

Dengan berbagai sumber pendapatan tersebut, tidak mengherankan jika Muhammadiyah dikenal sebagai salah satu organisasi Islam terkaya di dunia.

Kategori :