Mendekati Kesempurnaan! Episode 6 Solo Leveling S2 Catat Rating Tertinggi Tahun Ini

Minggu 16-02-2025,07:22 WIB
Reporter : Imay Indari
Editor : Haidaroh

Solo Leveling Season 2 episode 6 meraih rating 9,8 di IMDb, memecahkan rekor sebagai episode anime dengan rating tertinggi dalam sejarah platform tersebut. Episode ini menyebabkan beberapa platform streaming mengalami crash. Kritikus dan penggemar memuji kualitas animasi, alur cerita, dan pengembangan karakter yang ditampilkan dalam episode ini.

 

Kategori :