INFORADAR.ID - Jantung adalah organ vital yang ada di dalam tubuh, fungsi jantung yaitu memompa darah untuk dialirkan ke seluruh tubuh. Hal ini karena darah yang mengalir menjadi alat transportasi dan oksigen bagi organ tubuh.
Menjaga kesehatan jantung perlu dilakukan, seperti pola makan dan kebiasaan hidup sehat untuk menghindari gangguan pada jantung. Jika kamu memiliki kebiasaan merokok, hindarilah meroko karena dapat berdampak buruk pada fungsi jantung. Bagi beberapa orang, kebiasaan merokok sangat sulit dihindari apalagi jika kecanduan, gangguan kesehatan mungkin terjadi akibat kebiasaan buruk merokok, seperti gangguan paru-paru, serta gangguan pada jantung. Seperti yang dikutip dari akun Instagram @yayasanjantungindonesia, bahwa alasan rokok berbahaya bagi jantung, yaitu : 1. Meningkatkan tekanan darah. Rokok mengandung nikotin, mengakibatkan penyempitan pembuluh darah dan meningkatkan tekanan darah. Merokok dapat meningkatkan beban kerja pada jantung dan arteri, sehingga meningkatkan risiko hipertensi, yang merupakan faktor penyakit jantung. BACA JUGA:Buat Kamu yang Ingin Berhenti Merokok, Lakukan 10 Cara Ini Secara Rutin BACA JUGA:Waspada! Ini Risiko Mengonsumsi Vape dan Rokok Secara Bergantian, Bisa Berakibat Kematian 2. Menyebabkan peningkatan kolesterol LDL. Merokok mengandung zat Nikotin yang juga dapat meningkatkan kadar kolesterol LDL (kolesterol jahat) dalam darah. Salah satu faktor risiko penyakit jantung koroner. 3. Menyebabkan pembentukan plak aterosklerotik Zat-zat berbahaya dalam asap rokok, seperti karbon monoksida dan radikal bebas, dapat merusak dinding arteri dan memicu proses aterosklerosis. Hal ini dapat mengakibatkan penumpukan plak lemak di arteri, dapat menyumbat aliran darah dan menyebabkan serangan jantung atau stroke. 4. Meningkatkan risiko pembekuan darah Tar dan zat kimia seperti akrolein, terdapat pada rokok dapat membuat darah cenderung lebih membeku, yang dapat menyumbat arteri dan meningkatkan risiko penyakit jantung iskemik. (*) BACA JUGA:Cara Membersihkan Paru-paru untuk Perokok BACA JUGA:Waspada, Ini 7 Dampak Buruk Asap Rokok bagi Kesehatan Tubuh: Segera Tinggalkan!Mengapa Rokok Berbahaya Untuk Jantung? Berikut Penjelasannya
Kamis 13-02-2025,21:48 WIB
Reporter : Ratu Yasinta Bela
Editor : Haidaroh
Kategori :
Terkait
Selasa 27-01-2026,12:32 WIB
Olahraga Bersepeda Kian Digemari Masyarakat, Dorong Pola Hidup Sehat
Selasa 30-09-2025,18:48 WIB
Matcha, Minuman Favorit Gen Z dengan Segudang Manfaat untuk Kesehatan
Selasa 23-09-2025,16:31 WIB
Cara Mencegah Penyakit Jantung Menurut Kemenkes, Langkah Mudah untuk Hidup Sehat
Kamis 18-09-2025,07:43 WIB
Bukan Sekedar Pelengkap Sayur, Labu Siam Mengandung 9 Rahasia Kesehatan untuk Tubuh
Rabu 10-09-2025,19:56 WIB
Efek Negatif Begadang terhadap Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Naikan Berat Badan
Terpopuler
Selasa 27-01-2026,07:47 WIB
Aktor Muda Asal Lebak Vega Dila Kiswanto Tampil Perdana di Film Sena 'Tradisi Ujung di Jemari'
Selasa 27-01-2026,07:45 WIB
Gala Premier Sena: Tradisi di Ujung Jemari Angkat Realita Sosial yang Jarang Disorot
Selasa 27-01-2026,10:41 WIB
Cegah Dehidrasi dan Tingkatkan Energi: Tubuh 60-70% Air, Kekurangan Cairan Bikin Lemas, Sulit Fokus, dan Rawan
Selasa 27-01-2026,12:21 WIB
Bumi Manusia: Ketika Cinta, Pendidikan, dan Perlawanan Bertabrakan dengan Kolonialisme
Selasa 27-01-2026,11:41 WIB
Brace Alex Martins Bawa Dewa United Banten Benamkan Singo Edan
Terkini
Selasa 27-01-2026,20:34 WIB
Peran Ibu yang Menggugah, Pipien Putri Hadir dalam Film Sena Tradisi di Ujung Jemari
Selasa 27-01-2026,20:31 WIB
Jadwal Pencairan KIP Kuliah 2026 Semester 4
Selasa 27-01-2026,18:21 WIB
Cantik dengan Rambut Berwarna, dan Risiko Rontok yang Sering Diabaikan
Selasa 27-01-2026,18:20 WIB
12 Pelayanan Mudik Gratis 2026 Sudah Dibuka
Selasa 27-01-2026,16:35 WIB