Jangan Langsung Tidur, Ini Tips Pakai Skincare Malam Hari ala dr Vika Damay

Senin 09-09-2024,10:05 WIB
Reporter : Erna Ayunda Rahmawati
Editor : Haidaroh

2. Kurangi jumlah langkah skincare di malam hari


Ilustrasi Potret Orang yang Akan Menggunakan Skincare-Andrea Piacquadio-Pexels.com

Untuk wanita, sebaiknya gunakan beberapa produk saja agar lapisan skincare tidak terlalu tebal.

Jika terlalu banyak, produk skincare akan memerlukan waktu lebih lama untuk meresap ke kulit.

BACA JUGA:Ini Tanda-tanda Skincare Tidak Cocok di Wajah Menurut dr Anita Dokter Kecantikan

BACA JUGA:Kenapa Pembubuhan E-Meterai Gagal? Tenang, Ini 3 Cara Mengatasinya

3. Pakai skincare cair


Ilustrasi wanita yang sedang menggunakan skincare -Freepik -

Gunakan skincare berbahan cair di malam hari agar lebih mudah menyerap ke kulit.

Skincare cair ini juga membuat penggunaan produk menjadi lebih konsisten setiap malam.

4. Melakukan pijatan halus

Setelah mengaplikasikan skincare, berikan pijatan lembut pada wajah.

Ini membantu produk meresap dengan lebih baik dan meningkatkan hasilnya.

BACA JUGA:Cara Mengatasi Kuota E-Meterai Belum Masuk Padahal Telah Lakukan Pembayaran

BACA JUGA:Menghadapi Kemungkinan Gempa Megathrust, Siapkan Tas Siaga Bencana Berisi 11 Barang Ini

5. Ganti sarung bantal

Kategori :