INFORADAR.ID – Bagi kamu yang ingin mengetahui besaran pertukaran uang rupiah ke USD, perhatikan artikel ini hingga tuntas. Berikut lokasi pertukaran uang asing yang ada di sekitar Serang.
Nilai tukar antara rupiah dan dolar Amerika Serikat (USD) mengacu pada nilai tukar antara dua mata uang di pasar valuta asing.
Nilai tukar ini berfluktuasi setiap hari karena faktor ekonomi global dan lokal yang mempengaruhi penawaran dan permintaan mata uang.
Banyak bank besar yang memiliki bagian di situs web mereka yang menampilkan nilai tukar terbaru. Kamu biasanya dapat mengakses situs web bank-bank ini dan mencari informasi mengenai nilai tukar rupiah ke dolar AS.
BACA JUGA:Cara Menukar Mata Uang dengan Bijaksana
BACA JUGA:Apa itu Ransomware dan Bagaimana cara menghindarinya? Simak Penjelasannya
Daftar Besaran Rupiah ke Dolar AS
Perhatikan berikut merupakn besaran rupiah yang jika ditukarkan ke USD, sebagaimana yang dilansir dari wise.com, salah satu portalpenghitungan uang secata onlin, antara lain:
1 USD : Rp 16.322,50
5 USD : RP 81.612,50
10 USD : RP 163.225
50 USD : Rp 816.125
100 USD : Rp 1.632.250
500 USD : Rp 8.161.250
1.000 USD : Rp 16.322.500