Dzahabazh dzhomau wabtallatil 'uruuqu wa tsabatal ajru insyaallah
"Rasa haus telah hilang dan urat-urat telah basah, dan pahala telah ditetapkan insya Allah"
5. Doa Teruntuk Orang yang Memberi Makan dan Minum untuk Berbuka Puasa
اللَّهُمَّ أَطْعِمْ مَنْ أَطْعَمَنِي وَأَسْقِ مَنْ أَسْقَانِي
Allahumma ath'im man ath'amanii waasqo mam asqaamanii
"Ya Allah, berilah ganti makanan kepada orang yang memberi makan kepadaku dan berilah minuman kepada orang yang memberi minuman kepadaku"
Menghabiskan bulan Ramadhan (bulan puasa) dengan berdoa adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Allah. Melalui doa, kita dapat memohon ampunan, berkah, dan petunjuk kepada Allah dalam doa-doa kita selama bulan suci ini. Semoga Allah menerima amal ibadah kita dan menjadikan kita hamba yang lebih baik di bulan Ramadan.(*)
BACA JUGA:Ramadan Makin Berkah 4 Doa Mustajab yang Bisa Diamalkan Setelah Sholat