Rincian Harga Sewa 10 Venue Wedding Tangerang

Selasa 06-02-2024,11:00 WIB
Reporter : Nuraini Wildayati Kamilah
Editor : Haidaroh

Biaya sewa Raffles Grand Ballroom cukup murah. Biaya sewa mulai dari 30 juta rupiah. Dengan harga tersebut, kamu sudah mendapatkan berbagai macam fasilitas mulai dari tempat yang luas yang dapat menampung lebih dari 700 tamu undangan, parkir yang terjamin dan lokasi yang strategis.

Raffles Grand Ballroom terletak di Mall Balekota Lantai 1, No. 10, Jalan Jenderal Sudirman, Tangerang. Terletak di jantung pusat kota Tangerang, sehingga mudah diakses oleh para tamu.

10. Grand Avilla Ballroom

Jika kamu mencari tempat pernikahan yang mewah dan luas yang dapat menampung banyak tamu, Grand Avila Ballroom yang berlokasi di Jalan Gading Golf Boulevard Summarecon, Tangerang adalah tempat yang tepat.

Venue ini terletak sangat strategis dan terhubung dengan jalan utama, sehingga memudahkan para tamu untuk mengunjungi venue. Bangunannya yang luas dan berwarna putih akan membuat pesta pernikahan semakin romantis dan mewah.

Nah, itu tadi 10 venue wedding viral di Tangerang yang bisa jadi pilihan buatkamu dan pasangan untuk menggelar pesta pernikahan impian(*)

Kategori :