INFORADAR.ID - Saat kita merayakan malam tahun baru, banyak dari kita suka mengadakan acara bakar-bakaran bersama keluarga atau teman.
Selain menyiapkan bahan-bahan utama, bumbu yang digunakan untuk bakaran saat tahun baru juga sangat penting agar makanan terasa enak. Bumbu-bumbu bakaran ini bisa disesuaikan dengan selera masing-masing dan cocok digunakan untuk berbagai menu bakaran. 1. Bumbu Bakar Madu Bahan: - 1 buah bawang bombay, cincang halus - 2 lembar daun salam - 1 sdm kecap manis - 1 sdm saus sambal - 1 sdm saus tomat - 1 sdm saus tiram - 1 sdt kecap asin - 2 sdm madu - 1 sdt garam - 1/2 sdt gula pasir - 1 sdt merica hitam kasar Cara membuat: - Tumis bawang bombay, bawang putih, dan daun salam hingga harum. - Masukkan bumbu-bumbu lainnya, aduk rata. - Oleskan bumbu ini ke berbagai bahan bakar saat sudah matang tiga perempat agar tidak terlalu gosong. 2. Bumbu Bakar Lada Hitam Bahan: - 200 ml air kaldu sapi - 1/2 siung bawang bombay, cincang halus - 2 siung bawang putih, geprek dan cincang - 1 sdt lada hitam bubuk - 1 sdm saus tiram - 1 sdm kecap manis - 1 sdt maizena - 2 sdm air mineral bersih - 1 sdm minyak goreng - Garam dan gula pasir secukupnya Cara membuat: - Tumis bawang bombay dan bawang putih, tambahkan kecap manis dan saus tiram. - Masukkan bumbu lainnya, didihkan hingga aroma lada hitam tercium. - Tambahkan larutan maizena untuk mengentalkan. 3. Bumbu Bakar Saus Tiram Bahan: - 8 sdt kecap asin - 4-5 sdt cairan dari tiram kaleng - 5-10 ml gula pasir putih' Cara membuat: - Campurkan cairan dari tiram dengan kecap asin. - Larutkan gula dan sesuaikan rasa. - Gunakan sebagai bumbu pendamping untuk berbagai hidangan bakar. BACA JUGA : Biar Gak Itu-Itu Aja, Ini Menu Bakaran yang Cocok Untuk Tahun Baru 4. Bumbu Bakar Asam Manis Bahan: - Margarin - 2 sdm saus tomat - 1 sdm saus tiram - 2 sdm kecap manis - 1/2 sdt bawang putih bubuk - Lada bubuk secukupnya Cara membuat: - Campur semua bahan oles - Lalu bakar sambil diolesi bumbu oles. - Sajikan setelah matang. 5. Bumbu Bakar ala Korea: Bahan: - 170 gr gula palem - 180 ml kecap asin - 60 ml air - 1 sdm cuka putih - 2 sdm gochujang - 2 sdm minyak wijen - 1/2 sdt ground black pepper - 1 sdt jahe segar, cincang halus - 5 siung bawang putih, cincang halus - 1 sdm tepung maizena, larutkan dengan 1 sdm air Cara membuat: - Rebus campuran gula palem, kecap asin, air, cuka putih, gochujang, minyak wijen, lada hitam, jahe, dan bawang putih. - Setelah mendidih, masukkan larutan tepung maizena, aduk hingga mengental. - Dinginkan dan gunakan sebagai saus pendamping bakaran ala Korea. Itulah beberapa ide bumbu bakaran yang bisa membuat malam tahun baru bersama keluarga dan teman semakin meriah. Selamat mencoba dan selamat menyambut tahun baru!.(*) BACA JUGA : Resep Anti Gagal Potato Cheese Stick, Cocok Buat Cemilan Tahun Baru5 Varian Bumbu Bakaran Anti Mainstream untuk Tahun Baru
Minggu 17-12-2023,18:21 WIB
Reporter : Adinda Maulida Fatma
Editor : Haidaroh
Tags : #simpel
#resep
#lezat
#ide jualan
#ide bakaran
#gampang
#enak
#cara buat
#bumbu bakaran
#anti mainstream
Kategori :
Terkait
Selasa 19-11-2024,06:07 WIB
Resep Ikan Kakap Asam Manis yang Lezat dan Mudah Dibuat
Kamis 10-10-2024,07:18 WIB
Resep Ayam Goreng Bawang Putih Viral Ala @Itsfrydays, Super Juicy dan Krispi Dijamin Ketagihan!
Selasa 10-09-2024,13:26 WIB
Bikin Camilan Manis: Cinnamond Rolls, Lezat dan Mudah Dibuat
Rabu 04-09-2024,18:04 WIB
Skincare Aja Gak Cukup, Nih Resep Jamu Ala Kemenkes untuk Mencerahkan Kulit dari Dalam
Kamis 22-08-2024,10:17 WIB
Resep Bikin Mochi Bites yang Viral dan Enak
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,12:08 WIB
Kue Pasung Merah: Jajanan Khas Banten yang Menggoda Selera
Kamis 21-11-2024,17:11 WIB
Talas Beneng, Umbi Khas Banten yang Penuh Manfaat
Kamis 21-11-2024,07:53 WIB
Anak Kampung yang Raih Sejuta Prestasi di Kedutaan: Kisah Inspiratif Tri Juliana Firmansyah
Kamis 21-11-2024,11:46 WIB
Warga Indonesia Ternyata Banyak Menghabiskan Waktu di Media Sosial
Kamis 21-11-2024,09:45 WIB
Mengenal 4 Tingkatan Status Gunung Api, Panduan Penting untuk Antisipasi Bahaya Vulkanik
Terkini
Kamis 21-11-2024,21:40 WIB
4 Jurusan Kuliah Ini Hanya Ada Satu di Indonesia, Salah Satunya Teknik Nuklir
Kamis 21-11-2024,21:39 WIB
5 Terapi Kesehatan Mental yang Tepat Berdasarkan Zodiakmu, Cek Punyamu!
Kamis 21-11-2024,21:39 WIB
Tahun Depan PPN Naik 12 Persen, Ini Daftar Barang yang Tidak Kena PPN
Kamis 21-11-2024,18:04 WIB
4 Tips Agar Tidak Tertipu di Aplikasi Kencan, Hati-Hati Jangan Mudah Percaya
Kamis 21-11-2024,18:03 WIB