Wisata Tangerang menjadi priamdona baru Masyarakat perkotaan untuk mencari suasana baru untuk liburan. Meskipun memang kota Tangerang dijuluki sebagai kota seribu industry. Namun kota Tangerang juga banyak menyimpan keindahan alam yang perlu kamu ketahui.
Wisata Tangerang telah menyimpan segudang cerita yang menarik. Baik dari segi keindahan alamnya dan juga tempat-tempat yang memiliki Sejarah tersendiri. Mulai dari Pantai, Sejarah, religi, danau, wisata buatan dan Kawasan untuk selfi pun telah tersedia. Namun ternyata banyak diantara kita belum mengetahui wisata apa saja yang ada di kota Tangerang. Pada artikel ini kamu akan diajak untuk mengetahui kira-kira wisata apa saja yang perlu kamu ketahui dan wajib kamu kunjungi. BACA JUGA:Nuansa Alam Cilebu Lebak, Ala Wisata Sawah Tegallalang di Bali 1. Bendungan Air Sepuluh Tempat ini terletak di Kelurahan Koang Jaya, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang. Banten. Di bangun pada tahun 1928 dan mulai beroperasi 4 tahun setelahnya. Keunikan yang dimiliki oleh tempat ini adalah Kawasan ini terletak di bangunannya yang mempunyai sepuluh pintu. Jarak setiap pintunya sendiri kurang lebih 10 meter. Berfungsi untuk mengatur aliran Sungai cisadane yang memiliki panjang 80 km. 2. Situ Rawa Cipondoh Di tempat ini kamu akan dimanjakan dengan berbagai macam wahana permainan mulai dari sepeda air, perahu, hingga flying fox. Harga tiketnya pun terbilang cukup murah sekitar 5.000 Dengan luas sekitar 10 hektar ini membuat tempat wisata Tangerang ini menjadi pilihan terbaik untuk kamu yang hendak berweekend. 3. Hutan Kota Tangerang Tempat yang terletak tidak jauh dari Sungai Cisadane ini memiliki spot foto yang sangat menarik. Saat ini sedang naik daun karena direncanakan terdapat flying track yang panjang lintasannya mencapai 72 meter. Disini juga kamu bisa belajar banyak hal, mulai dari tanaman dan hewan yang berada di lingkungan kota. Lengkpa dengan manfaat dan jenisnya. Sangat cocok bagi kamu yang sedang mempelajari flora dan fauna di Indonesia. Itulah beberapa wisata yang perlu kamu ketahui, semoga bermanfaat.(*) BACA JUGA:Museum Benteng Heritage, Destinasi Wisata Tangerang Serba TionghoaTerupdate, Inilah Wisata Tangerang Yang Jarang Orang Ketahui
Jumat 20-10-2023,01:00 WIB
Reporter : Qodri Hasan
Editor : Haidaroh
Kategori :
Terkait
Sabtu 14-12-2024,18:41 WIB
Update Info Lowongan Kerja PT Gandum Mas Kencana Tangerang, Ada 2 Posisi yang Dibutuhkan
Kamis 12-12-2024,09:19 WIB
Orchid Forest Cikole Bandung, Rekomendasi Tempat Wisata untuk Liburan saat Nataru
Senin 02-12-2024,15:06 WIB
Nggak Afdol Kalo ke Garut Nggak Main di Santolo dan Sayang Heulang: Begini Keindahannya!
Senin 11-11-2024,16:58 WIB
Angin Kencang Rusak Lapak Pedagang Pasar Ciputat, Apa Penyebabnya?
Senin 11-11-2024,06:36 WIB
Wisata Bukit Senyum, Tempat Liburan Murah Meriah dengan Pemandangan Memukau
Terpopuler
Sabtu 21-12-2024,21:08 WIB
Destinasi Wisata di Bali yang Wajib Kunjungi untuk Liburan Nataru
Sabtu 21-12-2024,19:30 WIB
Pesona Senja: Rekomendasi Wisata Jogja Sore Hari yang Wajib Dikunjungi
Sabtu 21-12-2024,21:07 WIB
Explore Jogja di Malam Hari: Rekomendasi Tempat Hits
Minggu 22-12-2024,11:18 WIB
Mengadopsi Kembali Teknik Pola Asuh Jadul untuk Generasi Muda, Perhatikan Ini!
Sabtu 21-12-2024,19:30 WIB
Tempat Wisata Siang Hari di Jogja yang Lagi Hits
Terkini
Minggu 22-12-2024,18:03 WIB
Jadi member Rebel, Callista Alifia Keluar dari JKT48
Minggu 22-12-2024,18:02 WIB
Teater Kafe Ide Untirta Angkat Isu Sosial dengan Balutan Musik, Tarian, dan Dialog
Minggu 22-12-2024,16:36 WIB
PT Global Papua Abadi Tidak Akomodir Pemuda Desa Terate
Minggu 22-12-2024,16:35 WIB
4 Tips Menemukan Jodoh yang Tepat: Hindari Kesalahan Dalam Memilih Terutama Jodoh
Minggu 22-12-2024,16:03 WIB