INFORADAR.ID - Beragam sektor usaha yang masuk kepada kriteria peminjaman KUR BRI 2023, termasuk pada sektor pertanian. Berikut langkah pendaftarannya.
Program Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang menjadi salah satu program dari pemerintah untuk menambah modal usaha melalui bank tertentu, seperti pada KUR BRI 2023 yang menjadi salah satunya. Sektor pertanian bisa melakukan pinjaman KUR BRI 2023, sebagaimana syarat umum, di mana pelaku usaha menengah ke bawah yang diperkirakan bisa melunasi peminjaman ya g dilakukan. Dalam hal ini, diperkirakan sejumlah sektor pertanian bisa melakukan pengajuan pinjaman KUR BRI 2023 dengan syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi. Sektor pertanian yang dengan melakukan pengajuan pinjaman KUR BRI 2023 ini bisa dimanfaatkan untuk menambahkan moda dalam mengembangkan sektor pertanian yang dimilikinya. Adapun cara pendaftaran pengajuan KUR BRI 2023 ini bisa dilakukan baik secara langsung ataupun secara online menggunakan media handphone. BACA JUGA:KUR BRI 2023, Ini Tabel Angsuran Terbaru Bagi yang ingin mendaftar menggunakan handphone atau secara online, bisa mengunjungi laman website kur.bri.co.id Berikut cara mendaftar pengajuan KUR BRI 2023 secara online: 1. Buka laman web kur.bri.co.id untuk menuju pendaftaran; 2. Klik menu 'Ajukan Pinjaman KUR'; 3. Log in dengan email dan kata sandi yang telah dibuat sebelumnya; 4. Jika belum membuat akun, klik menu daftar dan aktivasi dengan menekan tautan ya g tersedia; 5. Baca syarat dan ketentuan yang berlaku; 6. Klik bagian 'saya adalah nasabah BRI' dan setuju; 7. Ajukan pinjaman dan klik menu 'I'm not a robot' 8. Isi formulir identitas yang berisi tentang jenis usaha, penghasilan, biaya usaha, nomor rekening BRI, serta lainnya. 9. Klik tombol 'selanjutnya'. 10. Lengkapai informasi pengajuan berupa jangka waktu pembayaran dan nominal pengajuan. 11. Klik menu hitungan angsuran untuk mengetahui jumlahnya. 12. Klik tombol 'Ajukan Pinjaman'. Setelah melakukan seluruh langkah pengajuan KUR BRI 2023 secara online, saatnya menunggu hasil verifikasi dan survei data yang akan dilakukan oleh petugas bank untuk memastikan keaslian data dan dokumen. Setelah pengajuan KUR BRI disetujui, dana pinjaman akan bisa diterima setelah uang pinjaman KUR BRI 292e ditransfer ke rekening BRI yang dimiliki. Pastikan semua data dan berkas dokumen yang diperlukan untuk pengajuan KUR BRI 2023 sudah lengkap, agar dana pinjaman bisa segera digunakan.(*) BACA JUGA:Tabel Angsuran KUR BRI 2023 untuk Pinjaman Modal Usaha Toko BonekaSektor Pertanian Bisa Daftar Pengajuan KUR BRI 2023? Simak Cara Daftarnya
Minggu 24-09-2023,05:00 WIB
Reporter : Siti Nursyahidah
Editor : Haidaroh
Tags : #syarat kur bri 2023
#syarat dan ketentuan kur bri
#sektor pertanian
#pinjaman kur bri
#pertanian
#link daftar kur bri
#kur bri 2023
#kur bri
#daftar kur bri online
#daftar kur bri
#bank bri
Kategori :
Terkait
Kamis 13-11-2025,11:42 WIB
Tabel Angsuran KUR BRI 2025 Pinjaman 1 Juta - 200 Juta
Kamis 13-11-2025,11:42 WIB
Anggaran KUR BRI 2025 Capai 300 M, Ini Form Pengajuannya
Senin 20-10-2025,12:41 WIB
Lowongan Kerja BRI 2025: Ada 15 Posisi untuk Lulusan D3 dan S1, Ini Rinciannya!
Minggu 19-10-2025,21:07 WIB
17 Lowongan Magang BUMN 2025 di Jakarta, Ayo Manfaatkan Kesempatan Ini
Jumat 26-09-2025,14:50 WIB
Cara Mudah Ajukan KUR BRI 2025 Secara Offline dan Online, Ikuti Langkah-Langkah Ini
Terpopuler
Selasa 13-01-2026,18:22 WIB
5 Fakta Menarik Menjadi Warga Cilegon yang Harus Kalian Tahu
Rabu 14-01-2026,13:08 WIB
Sidang Kecil di Ruang Besar Bernama Kampus: Catatan KKN dari Ruang Ujian Hingga Pesisir Karangsepi
Rabu 14-01-2026,08:31 WIB
Antusiasme Siswa SMAN 28 Kabupaten Tangerang Warnai Guest Lecture Untirta Bahas Jalur Masuk PTN
Rabu 14-01-2026,10:32 WIB
Wajah Bersih, Lembap, dan Cerah Mulai dari B Erl Skin Key of moisturizing Jelly Cleanser
Rabu 14-01-2026,12:12 WIB
Bulu Mata On Point Seharian? Gampang, Pakai B Erl Eye Fella Ultraboomb Lash Mascara!
Terkini
Rabu 14-01-2026,16:06 WIB
Bersiap CPNS 2026 Ini Sejumlah Dokumen Persyaratannya
Rabu 14-01-2026,13:52 WIB
Lawan Kulit Kusam dan Noda Hitam, B Erl Hadirkan Skin Key Brightening Day Cream
Rabu 14-01-2026,13:08 WIB
Sidang Kecil di Ruang Besar Bernama Kampus: Catatan KKN dari Ruang Ujian Hingga Pesisir Karangsepi
Rabu 14-01-2026,12:12 WIB
Bulu Mata On Point Seharian? Gampang, Pakai B Erl Eye Fella Ultraboomb Lash Mascara!
Rabu 14-01-2026,10:32 WIB