Tabel Pinjaman KUR BRI 2023 Terbaru, Cek Simulasi Cicilan Rp10 Juta

Jumat 22-09-2023,17:30 WIB
Reporter : Fauzi Rahmat Pamula
Editor : Haidaroh

KUR SUPER MIKRO

KUR SUPER MIKRO adalah produk dari Bank BRI untuk pembiyaan kepada UMKM yang baru berjalan dengan nilai plafond maksimal di bawah Rp10 juta. Untuk KUR Super Mikro Bank BRI ini mendapat suku bunga hanya 3 persen bagi pengusaha yang mengajukan pinjaman pertama.

KUR MIKRO

Kredit usaha rakyat (KUR) BRI menjadi yang paling banyak di salurkan di Indoensia. KUR MIKRO adalah pembiayaan modal tambahan untuk UMKM dengan plafon pinjaman di atas Rp10 juta sampai dengan Rp100 juta.

Bunga ini bervariasi. Dari peminjam pertama KUR BRI 6 persen, peminjam KUR kedua 7 persen, dan peminjam KUR ketiga 8 persen.

KUR KECIL BANK BRI

KUR KECIL BANK BRI adalah produk pembiayaan pinjaman kepala pelaku UMKM dengan nominal plafon yang mencapai Rp100-500 juta. Di plafond ini, maka ada ketentuan bank yang lain seperti misal adalah NPWP, BPJS, dan agunan.

KUR TKI

  1. KUR TKI adalah pembiayaan untuk tenaga kerja indonesia yang akan berangkat keluar negeri menuju daerah penempatan kerja.
  2. Dokumen Syarat dan Tabel Pinjaman KUR Mikro Bank BRI 2023 Terbaru dan Bunga 6 Persen Cek Cicilan Rp10 Juta
  3. Kamu yang mengajukan KUR BRI harus mengetahui dokumen syaratnya. Yaitu :
  4. Kartu Keluarga
  5. Surat keterangan Usaha.
  6. jaminan tambahan bila di minta Bank dengan nominal tertentu
  7. Surat nikah
  8. dan lainnya.

Ketentuan lain KUR BRI di ataranya adalah :

  1. WNI
  2. Pelaku UMKM
  3. Usaha produktif
  4. Usaha layak menerima KUR
  5. pemijam tidak sedang sedang menikmati kredit konsumsi
  6. Usaha telah enam bulan

imulasi Cicilan KUR Rp10 juta, bunga 6 persen maka cicilan atau angsurannya adalah sebesar :

selama 12 bulan : Rp860.664 per bulan

Untuk 18 bulan : Rp582.317.per bulan

waktu 24 bulan : Rp443.206 per bulan

Selama 36 bulan : Rp304.219 untuk cicilan per bulan

Nah itulah simulasi pencairan KUR BRI untuk nominal Rp10 juta dengan bunga 6 persen. Semoga bermanfaat.(*)

BACA JUGA:Bunga KUR BRI 2023 Pinjaman Rp75 Juta, Berapa Cicilan Perbulannya?

Kategori :