INFORADAR.ID - NCT telah merilis lagu baru berjudul 'Baggy Jeans' dari album 'Golde Age'.
'Baggy Jeans' adalah sebuah lagu dance hip-hop yang menampilkan bass yang berat, drum yang minimal. Sementara lirik lagu tersebut mengekspresikan kepercayaan diri yang tidak dapat ditiru oleh siapa pun seperti Baggy Jeans. Taeyong, Doyoung, Ten, Jaehyun, dan Mark juga berpartisipasi dalam lagu tersebut. Sama seperti Baggy Jeans yang unik dan nyaman, para anggota NCT U ingin tampil percaya diri kepada penonton dengan tarian dan lagu mereka. Irama dalam musik Baggy Jeans juga membuat lagu ini semakin unik. Video musik NCT U,Baggy Jeans nampaknya juga telah menarik perhatian banyak netizen Korea dan internasional. Tak heran jika video klip Baggy Jeans dari NCT U dihujani komentar dari para netizen setelah dirilis secara resmi. Video klip Baggy Jeans dimulai dengan leader NCT, Taeyong, yang menyanyikan lirik lagu Baggy Jeans. Kemudian Mark melakukan penampilan rap. Ini diikuti oleh Ten, yang tubuh bagian atasnya terlihat. Seperti Ten, tubuh bagian atas Taeyong juga terlihat. Berikutnya adalah Jaehyun, yang terlihat berada di luar di tengah cuaca yang sangat panas. Do Yeon yang menemani Jaehyun juga tampak berada di tempat yang sama dengan Jaehyun, yaitu di sebuah area skateboard. Seluruh anggota NCT U kemudian bernyanyi dan menari bersama. Banyak pengguna internet yang berkomentar bahwa lagu tersebut sangat bagus dan mereka jatuh cinta saat pertama kali mendengarnya, bahwa video musik tersebut menunjukkan suasana hati yang sempurna dan kepercayaan diri yang tinggi,dan unit yang paling dinanti-nantikan akhirnya bersatu kembali. Hal yang paling menarik adalah tak lama setelah perilisan lagu tersebut, mantan anggota NCT, Lucas, langsung mengunggah sebuah pesan di Bubble. Dalam pesan tersebut, Lucas mendukung Baggy Jeans. "Baggy Jeans sangat keren,mohon berikan dukungan yang banyak, haha" tulis Lucas Pesan tersebut membuat para netizen memberikan reaksi yang beragam terhadap Lucas. Sementara itu, saat ini Music Video NCT U berjudul Baggy Jeans telah ditonton oleh 4,3 juta views kurang dari 24 jam. Nctzen (sebutan fans NCT) banyak berkomentar tak sabar menantikan live perform untuk lagu terbaru ini.(*) BACA JUGA: Taeil NCT Mengalami Kecelakaan Motor Hari Ini, Nctzen: Dengernya Lemes BangetMV 'Baggy Jeans' NCT U Rilis, Begini Reaksi Netizen
Selasa 29-08-2023,14:19 WIB
Reporter : Adinda Maulida Fatma
Editor : Haidaroh
Tags : #wisatabanten
#tangerang
#sm entertainment
#radarbanten.co.id
#provinsi banten
#pesona indonesia
#pandeglang
#nct u
#nct
#lebak
#kota serang
#kota cilegon
#kabupaten serang
#inforadar.id
#filmkorea
#eksploreserang
#dramakorea
#destinasiwisata
#bantentv
#banten
#baggy jeans
Kategori :
Terkait
Rabu 06-11-2024,11:27 WIB
NCT 127 Siap Menggebrak Indonesia dalam Tur Dunia Keempat 'THE MOMENTUM'
Rabu 06-11-2024,11:22 WIB
SM Entertainment Siapkan Gebrakan Besar di 2025: Girl Group Baru, Comeback Solo Kai EXO, dan NCT
Kamis 26-09-2024,15:32 WIB
Jaehyun NCT Siap Menjalani Wajib Militer pada 4 November
Rabu 04-09-2024,20:44 WIB
Terjerat Skandal, Taeil NCT Dipecat SM Entertainment
Kamis 29-08-2024,06:30 WIB
Rangkuman Kasus Kejahatan Seksual Oleh Taeil Eks NCT
Terpopuler
Jumat 03-01-2025,16:04 WIB
Resep Mochi Cokelat Daifuku Strawberry : Sensasi Manis dan Kenyal dalam Setiap Gigitan
Jumat 03-01-2025,16:13 WIB
Resep Nasi Bakar Tongkol: Lezatnya Perpaduan Nasi, Ikan Tongkol, dan Rempah
Jumat 03-01-2025,17:50 WIB
Ibu-Ibu Wajib Tahu: Jangan Panaskan Ulang 7 Makanan Ini
Jumat 03-01-2025,17:51 WIB
9 Rekomendasi Buku Filsafat Terbaik untuk Memahami Dunia dan Kehidupan
Jumat 03-01-2025,10:32 WIB
Talas: Si Umbi Kaya Manfaat untuk Kesehatan
Terkini
Jumat 03-01-2025,17:51 WIB
9 Rekomendasi Buku Filsafat Terbaik untuk Memahami Dunia dan Kehidupan
Jumat 03-01-2025,17:50 WIB
Ibu-Ibu Wajib Tahu: Jangan Panaskan Ulang 7 Makanan Ini
Jumat 03-01-2025,16:13 WIB
Resep Nasi Bakar Tongkol: Lezatnya Perpaduan Nasi, Ikan Tongkol, dan Rempah
Jumat 03-01-2025,16:04 WIB
Resep Mochi Cokelat Daifuku Strawberry : Sensasi Manis dan Kenyal dalam Setiap Gigitan
Jumat 03-01-2025,16:00 WIB