Bagian tengah atas layar menampilkan Infinity-V milik Samsung.
Kamera
Pada Samsung Galaxy M14 5G terdapat tiga kamera di bagian belakang ponsel yang terdiri dari kamera utama 50 megapiksel dengan dukungan sudut lebar, kamera makro 2 megapiksel, dan kamera penginderaan kedalaman 2 megapiksel.
Kamera utama 50 megapiksel mampu melakukan zoom 10x di samping sudut lebar.
Sehingga kamu bisa melihat lebih dekat subjek yang jauh.
Selaim itu Kamera selfie atau kamera depan 13 MP dengan Resolusi f/2 kamera depan sudah cukup untuk mendukung pengguna mengambil foto selfie.
Chipset
Samsung M14 5G mengandalkan prosesor Exynos 1330 octa-core 2.4 GHz.
Prosesor ini dipasangkan dengan opsi RAM 4GB/6GB dan dua opsi penyimpanan 64GB/128GB.
Jika kapasitas penyimpanan tidak cukup, Anda dapat menambahkan kartu microSD hingga 1 TB.
Fitur lainnya
Fitur lainnya termasuk dukungan untuk konektivitas 5G, RAM Plus virtual hingga 6GB, headphone 3.5mm, NFC dan Bluetooth 5.2.
Perangkat ini juga memiliki fitur Voice Focus, yang menghilangkan kebisingan saat berbicara dengan orang lain sehingga suara Anda dapat didengar dengan jelas.
Jika kamu ingi mengetahui harga HP Samsung Galaxy M14 5G berikut ini harga nya jika dilihat melalui toko online e-commerse:
Shopee
untuk 4GB/64GB seharga RP 2.608.000